Detail Cantuman
Advanced Search
Text
Metode Kasus dan Kasus-Kasus Manajemen: Perusahaan Indonesia
Salah satu cara efektif pengajaran manajemen adalah penggunaan metode kasus (case method), yang membawa kasus pengalaman manajerial dan bisnis nyata ke dalam kelas sebagai sarana (vehicle) mempertemukan konsep dengan pengalaman untuk direfleksikan. Penerapan metode kasus telah berkembang sangat pesat sejak Harvard Business School memperkenalkannya pada dekade pertama Abad ke-20. Banyak sekolah bisnis di dunia, termasuk di Indonesia, telah mengadopsi metode ini dengan derajat berbeda-beda. Metode kasus sebagai metode pengajaran nontradisional (beyond teaching) diyakini sangat cocok untuk memenuhi tuntutan pembelajaran pengetahuan dalam aksi (knowledge-in-action), kapasitas untuk bertindak (capacity to act), bukan hanya kapasitas untuk memahami (capacity to know), dan pemikiran manajemen kritis (critical, mindsets), cara kelola dan judgements dalam menghadapi berbagai situasi manajerial. Memang, ketika orang harus belajar untuk membuat keputusan yang kompleks, metode kasus merupakan salah satu pendekatan yang efektif.
Ketersediaan
UNISM101762018 | 658 Met | My Library | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
658 Tim M
|
Penerbit | Salemba Empat : Jakarta., 2015 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa | |
ISBN/ISSN |
978-979-061-400-0
|
Klasifikasi |
658
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain