Detail Cantuman
Advanced Search
Text
Pengantar Ilmu Organisasi
Buku pengantar ini disusun dan diharapkan menjadi sumber referensi yang menyajikan dan menguraikan beberapa topik utama dalam ilmu organisasi, baik untuk kepentingan akademis, praktisi, maupun masyarkat umum yang ingin mempelajari ilmu organisasi. Keterkaitan antara pembahasan satu topik dengan lainnya di jelaskan dengan bahasa yang sederhana tanpa menghilangkan esensi ilmiahnya. Sebagai salah satu sumber referesi bacaan, buku ini diharapkan mampu memberikan pengetahuan dan pemahaman bagi pembacanya dalam kerangka pengelolaan sebuah organisasi, perusahaan, atau instansi pemerintah, dengan merujuk pada pedoman dari fungsi organisasi secara efektif dan dinamis. Beberapa sumber referensi dasar yang relevan dari buku organisasi lainnya sengaja digunakan untuk memperkuat landasan teori serta membangun kerangka penyajian buku ini secara komprehensif agar lebih mudah dipahami dan dapat memenuhi harapan dari pembaca
Ketersediaan
UNISM118472021 | 658.1 Ded p | My Library | Tersedia |
UNISM118482021 | 658.1 DED p | My Library | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
658.1 DED p
|
Penerbit | In media : Bogor., 2017 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-602-0946-97-9
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |
-
|
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain